Daftar Judul Lagu Upin Ipin dan Liriknya

Daftar Judul dan Lirik Lagu Upin Ipin


Berikut ini adalah daftar judul lagu dalam serial Upin dan Ipin. Daftar lagu Upin Ipin ini diberi penjelasan sesuai dengan latar, penjelasan lagu, dan hubungan cerita dengan lagu, serta sebaliknya. Hubungan antara cerita Upin Ipin dan lagunya.



Berikut adalah daftar lagu Upin Ipin tersebut.



    ABCD

ABCD adalah lagu yang menjelaskan tentang belajar membaca.

    Alif Ba Ta



    Alya Cik Siti

    Balik Kampung

Balik kampung adalah lagu Upin Ipin yang menjelaskan tentang cerita balik kampung, dalam bahasa Indonesia disebut Mudik.


    Bangau Oh Bangau

Bangau oh Bangau adalah lagu Upin Ipin yang menceritakan tentang rantai makanan. Lagu ini dinyanyikan oleh Upin Ipin dan kawan-kawan di Tadika Mesra. Mereka (Upin Ipin dan Kawan-Kawan) menyanyi dengan membaca teks yang ada di tablet sebagai media pembelajaran.

Secara tidak langsung lagu ini menceritakan tentang rantai makanan dan keseimbangan ekosistem. Berarti lagu ini mengajarkan untuk mencitai lingkungan dan menjaga alam.

Untuk lirik lengkap teks lagu Bangau oh Bangau dapat dibaca dalam Lirik Lagu Bangau oh Bangau Upin dan Ipin

    Boria Suka-Suka

Boria Suka-Suka adalah judul lagu yang dinyanyikan Upin Ipin dan kawan saat melakukan pementasan drama. Permaian Boria adalah adalah permainan pantun.

    Cita-Citaku
Lagu Cita-Citaku adalah lagu yang menggambarkan cita seorang anak yang sekaligus usaha untuk meraihnya. Yaitu harus rajin belajar dan berbakti pada orang tua.

Untuk lebih lengkap, lirik lagu Cita-citaku ada di link: LIRIK LAGU CITA-CITAKU UPIN - IPIN

    Gembira Bermain
Gembira Bermain adalah lagu dalam serial kartun Upin & Ipin yang menjadi lagu pembuka serialnya. Menjelaskan tentang beberapa karakter utama teman-temannya di Tadika Mesra. 

Untuk lebih lengkap, lirik lagu Gembira Bermain ada pada link: LIRIK LAGU GEMBIRA BERMAIN UPIN - IPIN

    Gosok Tak Gosok

Gosok Tak Gosok adalah lagu yang menggambarkan tentang pentingnya gosok gigi. Lagu ini bisa dijadikan pengingat untuk kita semua agar selalu ingat menggosok gigi. Dengan lagu yang ceria, lagu ini bisa mengingatkan dengan cara yang menyenangkan.

Baca: Lirik lagu Gosok Tak Gosok dalam serial Upin dan Ipin dan Kawan-Kawan

    Ibu Ayam dikejar Musang

Lagu Ibu Ayam dikejar Musang adalah lagu yang dinyanyikan oleh Upin Ipin saat berhasil menyelematkan anak ayam yang terpisah dari induknya.

    Luar Biasa

Luar Biasa merupakan salah satu judul lagu Upin-Ipin yang rancak. Menceritakan kegembiraan dan kebersamaan Upin Ipin yang berasal dari Kampung Durian Runtuh. Untuk Lirik lengkapnya bisa dibaca di Lirik Lagu Luar Biasa Upin - Ipin



    Perkalian



    Pisang Goreng Ngap Ngap



    Rasa Sayange



    Selamat Hari Natal



    Selamat Pagi

Lagu Selamat Pagi dalam cerita Upin Ipin dinyanyikan sebagai opening acara. Lagu ini menunjukkan rasa hormat kepada semua. Ucapan selamat pagi juga sebagai doa untuk kebaikan bersama.

    Suasana Di Hari Raya



    Terima Kasih Cikgu

Terima kasih Cik Gu adalah judul lagu yang menggambarkan lagu ucapan terima kasih kepada guru. Dalam lagu itu digambarkan bahwa Guru adalah orang yang menunjukkan ke arah kebaikan dengan mengajarkan membaca dan menghitung.

Lagu terima kasih Cik Gu sangat cocok untuk dinyanyikan oleh anak-anak. Berisi kebaikan sikap dan ajaran yang mulia.

Baca: Lirik Lagu Terima Kasih Cikgu Upin dan Ipin

Daftar Lagu Upin Ipin ini disadur dari halaman wikipedia bahasa Indonesia. Sementara penjelasan daftar lagu Upin Ipin ini berdasarkan hasil penjabaran sendiri. Semoga lebih mudah mengoleksi dan memiliki daftar lagu Upin Ipin untuk hiburan sekaligus pendidikan untuk adik-adik dan anak-anak serta kita semua.

Posting Komentar

0 Komentar